Cara Mangatur Tooltip Template Materia X2

Cara Mangatur Tooltip Template Materia X2

Mangatur Tooltip Template Materia X2

Pengaturan ini berfungsi untuk mengaktifkan/menonaktifkan Tooltip (Informasi tambahan ketika cursor diarahkan pada elemen tertentu). Secara default, fitur Tooltip tidaklah aktif. Disini, kalian dapat mengubahnya dengan mengikuti beberapa tahap berikut:
  1. Masuk ke Blogger > Theme (Tema) > Customize.
  2. Pilih menu Advanced > 1. Global Settings.
  3. Pada Pilihan Tooltip (Disable/Enable), kalian dapat mengatur beberapa hal berikut:
    1. Untuk mengaktifkan Tooltip, geser slider ke arah kanan sehingga nilainya menjadi 2px.
    2. Untuk menonaktifkan Tooltip, geser slider ke arah kiri sehingga nilainya menjadi 1px.
  4. Jika sudah, klik tombol Save (Icon Disket) yang ada di sebelah kanan bawah.
  • Secara default, nilai dari pengaturan ini adalah 1px.
  • Fitur ini masih dalam proses pengembangan (Beta).

Kalian dapat melihat Dokumentasi lengkap dari Materia X2 Premium - Material Design Blogger Template di website EL Creative Academy.

Habibi
Tulis Komentar Anda
SHARE

0 Komentar

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel